Global Petro America Matic Secial 10W-40 API SL.
Oli GPA Matic Special adalah oli terbaik untuk motor matic kesayangan Anda, dibuat dengan aditif-aditif terbaik dan disempurnakan oleh aditif Metal Conditioning, GPA membantu merawat dan mencegah gesekan yang terjadi pada ruang piston melalui proses MRMs (Mutually Reactive Molecules), dimana komponen besi pada ruang mesin dilindungi secara menyeluruh.
Standarisasi SAE dan API telah menyesuaikan untuk kebutuhan motor dan mobil-mu, dari yang antik hingga yang terbaru. Oli GPA memberikan sensasi pengendaraan yang halus dan bertenaga serta perlindungan optimal untuk setiap meter perjalananmu.
**Standarisasi SAE 10W-40 memberikan pengalaman berkendara optimal dengan perlindungan terbaik untuk motor matic Anda dan memberikan tarikan yang jauh lebih ringan.
**Aditif Anti Friction yang berfungsi sebagai Metal Conditioner berkerja secara MRMs (Mutually Reactive Molecules) menyelimuti piston dengan pelumas yang mencegah terjadinya gesekan.
**Suara mesin akan menjadi lebih halus, terjaga kebersihannya, dan hemat konsumsi bahan bakar karena oli Global Petro America menggunakan base oil terbaik dengan aditif yang tepat guna.
Rekomendasi Penggunaan Oli Mesin Bensin:
SAE 5W-30
1. Kendaraan yang berperforma tinggi
2. Kendaraan baru atau KM rendah
SAE 10W-40
1. Kendaraan untuk kenyamanan optimal.
2. Kendaraan yang penggunaan sedang dengan jarak tempuh 1.000km – 100.000km
SAE 20W-50
1. Kendaraan yang relatif tua
2. Perawatan ekstra komponen besi dalam ruang mesin
GPA Matic SpecialĀ® SAE 10W-40 adalah pelumas multigrade, dengan kualitas dan stabilitas tinggi untuk kendaraan bermotor bahan bakar bensin, terutama kendaraan scooter atau motor transmisi jenis matic. Diformulasikan menggunakan base oil kualitas tinggi dengan kombinasi aditif terbaik yang terbukti efektif untuk memenuhi spesifikasi kebutuhan API SL dan JASO MB.
GPA Matic SpecialĀ® SAE 10W-40 cocok untuk digunakan pada kendaraan bermotor yang menggunakan bahan bakar bensin dan transmisi matic (terutama motor scooter). Memenuhi kebutuhan spesifikasi kendaraan API SL dan JASO MB.
Classification : Classified as NOT HAZARDOUS
HSNO Category Lubricants : (Low Hazard) Group Standard 2006HSNO
Approval Number: HSR002605
PHYSICAL/CHEMICAL HAZARDS : No significant hazards